You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sembilan Truk Stop Operasi di Jakarta Barat
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

9 Truk Disetop Operasi di Jakarta Barat

Suku Dinas Perhubungan Jakarta Barat menggelar Operasi Lintas Jaya 2017 di Jalan Kamal Raya, Cengkareng, Senin (20/3). Hasilnya truk dan kendaraan barang ditindak petugas.

Ada sembilan truk yang disetop operasi dan 10 kendaraan di BAP

Kepala Seksi Pengendalian Operasional Suku Dinas Perhubungan Jakarta Barat, Hengki Sitorus mengatakan, operasi ini rutin dilaksanakan untuk memeriksa kelengkapan surat-surat serta fisik kendaraan.

"Ada sembilan truk yang disetop operasi dan 10 kendaraan di BAP. Karena surat tidak lengkap dan beberapa kendaraan parkir di bahu jalan," kata Hengki, Senin (20/3).

Sudinhub Gelar Operasi Lintas Jaya

Selanjutnya, kendaraan yang disetop operasi dibawa ke Kantor Dinas Perhubungan di Rawa Buaya, Cengkareng, Jakarta Barat. Pemilik Kendaraan baru bisa mengambil kendaraan setelah melengkapi dokumen.

"Petugas yang kami kerahkan 20 personel," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Ini Aturan Jam Kerja ASN Pemprov DKI Selama Ramadan 2025

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1123 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Disparekraf Atur Jam Operasional Usaha Pariwisata dan Hiburan saat Ramadan

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1112 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Masjid Fatahillah Balai Kota DKI Sediakan Takjil Gratis Selama Ramadan

    access_time01-03-2025 remove_red_eye1068 personFolmer
  4. Transjakarta Terapkan Prosedur Terbaru dalam Laporan Barang Tertinggal

    access_time03-03-2025 remove_red_eye1028 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Transjakarta Perbolehkan Pelanggan Berbuka Puasa di Dalam Bus

    access_time28-02-2025 remove_red_eye920 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik